BERITA INSPIRA

Sinergi Jasa Raharja Purwakarta Bersama Mitra terkait Upaya Gali Potensi Pendapatan IWKBU

BANDUNG INSPIRA – Rabu, 11 Januari 2023 Bertempat di Kantor Pusat PT Sinar Jaya Megah Langgeng, Penanggung Jawab Bidang Asuransi Jasa Raharja Perwakilan Purwakarta Suko Yanuarto bertemu dengan Kepala Bagian  Surdianto didampingi anggotanya IReni, Yoga dan Rina (pengurus klaim Kecelakaan lalu Lintas).

Pertemuan tersebut untuk melaksanakan kegiatan CRM (Customer Relationship Management) sekaligus membina silaturahmi terkait memasuki Tahun Baru 2023 dengan para pengurus sekaligus penggalian potensi IWKBU (Iuran Wajib Kendaraan Berpenumpang Umum).

Jasa Raharja selaku Badan Usaha Milik Negara (BUMN) akan terus selalu mendukung dan berinovasi guna meningkatkan pelayanan kepada masyarakat.

Artikel Lainnya :  BUMN Tancap Gas Gotong Royong Bantu Pemulihan 40 Desa di Cianjur yang Terdampak Gempa

About Us

Inspira Media adalah Media Holding yang bergerak di bidang content creator, content management, serta distribusi informasi dan hiburan melalui berbagai platform.